Cara Setting Plugin WP Rocket Untuk Mempercepat Loading Website
Cara Setting Plugin WP Rocket Untuk Mempercepat Loading Website

Cara Setting Plugin WP Rocket Untuk Mempercepat Loading Website

PendahuluanHallo Teman-teman di kesempatan kali ini saya akan memberikan sedikit tips  Cara Setting Plugin WP Rocket Untuk Mempercepat Loading Website

Siapa yang tidak mengenal dengan plugin yang satu ini?,ya wp rocket adalah salah 1 plugin cache terbaik yang sangat familiar dikalangan pengguna wordpress dan plugin ini adalah salah 1 plugin terbaik untuk mempercepat kinerja website anda. Jika anda mempunyai masalah dengan kecepatan loading website anda wajib untuk mencoba plugin tersebut.

Apakah saya wajib untuk mencoba plugin wp rocket?

Menurut saya pribadi,setelah mencoba plugin ini website saya yang sebelumnya lemot/lelet menjadi lebih kencang performanya setelah mekakukan beberapa setingan menggunakan plugin wp rocket,jadi saya sangat menyarankan kepada pengguna wordperess pemula untuk mencoba plugin wp rocket.

Baiklah disini saya akan memberikan sedikit tips cara setting plugin wp rocket untuk mempercepat loading website anda

disini saya sudah menyiapkan tutorial cara setting plugin wp rocket beserta gambarnya,jadi teman-teman bisa mengikuti step by step yang sudah saya siapkan di bawah ini.

Langkah pertama

  1. CACHE
    Mobile Cache
    – Enable caching for mobile device = ON
    Separate cache files for mobile devices = ON
  2. File Optimization
    Basic Setting
    – 
    Minify HTML = ON
    – 
    Optimize Google Fonts = ON
    – 
    Remove Query Strings = ONCss File
    – Minify Css Remove J
    – 
    Combine Css File(Enable Minify Css File To Select) = ON
    – 
    Optimize Css Delivery = ONJavaScript Files
    – Remove JQuery Migrate = ON
    – Minify JavaScript Files = ON
    – Combine JavaScript Files (Enable Minify JavaScript File To Select) = ON
  3. Media
    LazyLoad
    – 
    Enable For Images = ON
    – 
    Enable For Iframes And Videos = ONEmoji
    – Disable Emoji = ONEmbeds
    – Disable WordPress Embeds = ON

    WebP Compatibility
    – Enable WebP Caching = ON

  4. Preload
    – 
    Activate Preloading = ON
    – 
    Activate Sitemap-Based Cache Preloading = ON
  5. Advance Rules
    Biarkan Default
  6. Database
    Post CleanUp
    – 
    Revisions = ON
    – 
    Auto Draft = ON
    – 
    Trashed Post = ONComments CleanUp
    – Spam Comments = ON
    – Trashed Comment = ONTransients Cleanup
    – 
    Expired Transients = ON
    – 
    All Transients = ON

    Database Cleanup
    – 
    Optimize Tables = ON

  7. CDN
    Masukan teks ini di dalam kolom cdn
    https://i2.wp.com/www.domain.com (diganti dengan domain anda sendiri)Info
    Jika layout website anda berantakan anda bisa mengubah ke safe modedemikian sedikit tips dari saya untuk cara setting plugin wp rocket silahkan di coba terima kasih.

buat teman-teman yang masih bingung dengan setingannya bisa hubungi saya lewat email riotallo97@gmail.com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *